Jumat, 05 Juni 2020

Pendidikan Agama Islam - Diskusi 7

Pertanyaan:

Coba Anda diskusikan dengan Teman Anda tentang:

  1. Makna budaya akademik dalam Islam dan Etos Kerja
  2. Sikap Terbuka, dan Keadilan dalam Islam
Jawaban:

  1. Makna budaya akademik dalam islam adalah pandangan Islam tentang suatu tradisi atau kebiasaan yang berkembang dalam dunia Islam menyangkut persoalan keilmuan. Etos kerja merupakan bagian budaya akademik dalam islam dan salahsatu sikap positif yang harus dilakukan. Beberapa petunjuk Al-Quran agar dapat meningkatkan etos kerja adalah mengatur waktu sebaik-baiknya dan bekerja harus seuai bidangnya.
  2. Sikap terbuka dan adil dalam Islam merupakan salahsatu sikap positif yang harus dilakukan, agar dapat bekerja sama dengan orang lain dan terbuka atau bersosialisasi dengan orang lain. Buah dari keterbukaan ini adalah akan melahirkan sikap adil.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar